Back


Detail Data

Fakultas FAKULTAS TEKNIK DAN SAINS
Program Studi TEKNIK INFORMATIKA
Judul ANALISIS PENGGUKURAN TRAFIK MENGGUNAKAN GOS (GRADE OF SERVICE) DILAKUKAN DENGAN PENDEKATAN PDCA (PLAN DO CHECK AND ACT)
Tahun 2016
Tanggal Input 02 Jul 2025, 10.17



Abstak

ABSTRAK
ANALISIS PENGGUKURAN TRAFIK MENGGUNAKAN GOS (GRADE OF
SERVICE) DILAKUKAN DENGAN PENDEKATAN PDCA (PLAN DO
CHECK AND ACT). Diskominfo memiliki jaringan yang terhubung ke jaringan
internet sabagai fasilitas yang digunakan bagi keperluan Pemerintahan Kabupaten
Bogor khususnya. Salah satu parameter untuk menganalisa kepadatan trafik suatu
jaringan, adalah tingkat penggunaan Bandwith pada jaringan tersebut. Penggunaan
bandwith pada jaringan dapat di analisa oleh protokol manajemen seperti Simple
Network Management Protocol (SNMP). Untuk memudahkan analisis dari protokol
SNMP tersebut penulis menggunakan sebuah perangkat lunak yang dapat
menampilkan informasi dari protokol SNMP tersebut kedalam bentuk grafik adalah
MRTG (Multi Router Traffic Grapher). Tingginya kepadatan trafik menyebabkan
kongesti (kemacetan) pada jaringan yang menyebabkan banyaknya trafik yang
hilang. Solusi untuk mengatasi permasalahan pada trafik adalah efisiensi jaringan
dan peningkatan kinerja jaringan. Efisiensi jaringan dilakukan dengan
mengalokasikan penggunaan trafik pada tujuan utama pembangunan jaringan.
Peningkatan kinerja jaringan dapat dilakukan dengan pengembangan perangkat
jaringan. Kepadatan jaringan dapat di analisa dengan menghitung nilai Grade of
service (GoS) pada jam tersibuk untuk menentukan kemungkinan kecil akses yang
gagal pada banyaknya trafik yang hilang. Sehingga perlu dilakukan peramalan
kebutuhan sebagai bahan pertimbangan untuk pengembangan jaringan pada
beberapa tahun mendatang.
Kata Kunci: Grade Of Service, Protokol (SNMP), Trafik Jaringan.


Preview